Caleg Unggulan Kaum Milenial, Bergelar S2, Pengelola Bisnis

  • Bagikan

MELIHAT kualitas calon anggota DPRD Madina, Indah Annisa, SE, MM bergelar S2, diharap mampu memberi kontribusi signifikan kepada masyarakat dan daerah.

Bukan saja karena kaum milenial bergelar
magister dari Universitas Sumatera Utara, gadis berusia 26 tahun ini juga sibuk mengelola bisnis.

Indah Annisa, sebelum mencaleg sebagai Komisaris PT. Karya Muda Nasional, kaum milenial ini dengan seabreg kegiatan dan tetap menyelesaikan program studi S2.

Putri kedua H. Aswin (Ketua DPD Partai Golkar Madina yang juga Caleg DPRD Sumut daerah pemilihan Sumut 7 dengan Nomor urut 2).

Ayahanda Indah Annisa, H. Aswin, kemarin mendapat surat tugas dari DPP Partai Golkar menjadi calon Bupati Madina 2024.

Untuk menambah ilmu dan wawasan, Indah Annisa mengikuti pendidikan politik di Golkar UnstituteJakarta, lembaga pendidikan bidang pemerintahan dan kebijakan publik.

“Kami mohon doa dan dukungan, semoga yang saya lakukan untuk kemaslahatan orang banyak menjadi bagian dari ibadah,” ujar Indah Annisa, SE, MM. (irh)

Berikan Komentar
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *