Jumat Barokah, Polsek Medan Sunggal Bagikan 100 Nasi Bungkus

  • Bagikan
Waka Polsek Sunggal AKP.P.Panjaitan.SH.MH saat membagikan nasi kepada anak yatim di jalan T.B.Simatupang Simpang Sunggal, Kemarin. Beritasore/Ist
Waka Polsek Sunggal AKP.P.Panjaitan.SH.MH saat membagikan nasi kepada anak yatim di jalan T.B.Simatupang Simpang Sunggal, Kemarin. Beritasore/Ist

MEDAN (Berita) : Kepolisian Sektor Medan Sunggal membagikan 100 Bungkus Nasi  kepada warga yang bermukim di jalan T.B.Simatupang Simpang Sunggal, Kemarin

Pembagian Nasi Bungkus kepada orang tua jompo,Anak Yatim,Tuna Wisma,abang becak, pengemudi ojol serta warga sekitarnya di serahkan langsung oleh Waka Polsek Sunggal.AKP.P.Panjaitan.SH.MH

Kapolsek Sunggal Kompol Candra Yudha Pranata SE.Sik.MM bersama Wakapolsek Sunggal AKP. Parlindungan.Panjaitan.SH.MH Kanit Provost Aiptu Surbakti serta personil Polsek Sunggal  menuturkan “Pembagian  Nasi sebanyak 100 Bungkus kepada warga merupakan  kegiatan rutin Polsek Sunggal berbagi kasih  dalam rangka Jumat Barokah, “sebutnya

Selain untuk mengingatkan diri kita untuk selalu  berbagi kasih, juga sekaligus dalam rangka  membentuk Tali silaturahmi antara jajaran Polsek Sunggal dengan masyarakat dalam rangka untuk  menciptakan wilayah hukum Polsek Sunggal yang aman dan kondusif

Untuk itu kegiatan Jumat Barokah berbagi kasih ini  akan terus tetap kita canangkan, Harapnya (ML)

Berikan Komentar
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *